Thursday, December 1, 2011

Berjejaring Sosial Dengan Aman


Materi ini didapat pada acara Seminar Penerapan Keamanan Informasi di media sosial online yang saya ikuti pada tanggal 26 November 2011 di cico resort, Bogor acara tersebut diselenggarakan oleh Kementrian Komunikasi Dan Informatika RI Direktorat Jenderal Aplikasi Informatika dan KPLI Bogor.
Materi "Berjejaring Sosial Dengan Aman" adalah salah satu materi dari serangkaian materi yang saya ikuti dalam seminar tersebut.materi ini di baawakan oleh Bpk. Unggul Sagena (Ketua Relawan TIK Jakarta Raya).

Pada awal pembukaan materi ini, Bpk Unggul memperkenalkan Data pribadi Beliau di Internet.
langsung aja kita mulai materi yang seru yang di bawakan oleh Bpk. Unggul.
"Internet dan Media Sosial"
Internet pada dasarnya berfungsi sebagai apa?
banyak sekali fungsi dari internet baik itu hal positif maupun hal yang negatif.
hal hal positif yang bisa kita lakukan di internet : Mencari Info(googling), media pembelajaran, komunikasi(chat,email dst).
kemudian ada yang namanya media sosial dimana media sosial ini berfungsi sebagai media untuk sharing contoh media sosial :
youtube, forum-forum,kaskus,jejaring sosial..
kegunaan jejaring sosial berjejaring dan berkelompok.contoh yang sangat familiar adalah facebook,
adapula google +, plurk,twitter dll.
media sosial ini sudah tidak asing lagi di teliga kita semua. siapa yang tidak punya akun facebook di era ini. sebagian besar remaja memiliki akun facebook sebagai mdia untuk berjejaring sosial
selain berjejaring sosial tentunya internet adalah sebagai sumber belajar.banyak sekali situs-situs sebagai media belajar.contohnya:
Ilmukomputer.com
warintek.ristek.go.id
dll

4 alasan mengapa facebook bisa digunakan sebagai media pembelajaran :
1. Conversation
2. Collaboration
3. Comuunity
4. Collective Intelegence

Beberapa fasilitas/aplikasi yang bisa dimanfaatkan sebagai media pembelajaran :
1. chat
2. note
3. share presentation
4. share quiz

media sosial juga bisa kita manfaatkan untuk mendapatkan berita terkini seperti :
detikcom
kompas.com
vivanews.com
inilah.com
republika online
bolanews.com
dll

nah berikut ini adalah 10 situs paling banyak di kunjung di indonesia pada bulan oktober 2011:
1. Facebook
2. Google.co.id
3. Google
4. Blogger.com
5. Yahoo!
6. Youtube
7. Kaskus-Komunitas Indonesia
8. WordPress.com
9. Detik.com
10. Twitter

sumber : alexa.com


pada era ini internet berada di era web 2.0 : Prosumer
yaitu Produsen sekaligus Konsumen
ini adalah era berjejaring
menurut socialbakers.com
19 okt 2011
Indonesia berada pada peringkat 2 di dunia untuk akses jejaring sosial.
contoh yang paling familiar adalah facebook. kini wara indonesia yang sudah terkoneksi dengan internet sebagian besar mengakses Facebook setiap hari. mengapa karena facebook adalah media bagi mereka yang ingin:
1. cari teman lama atau baru
2. Biar exist
3. e-Narcism
4. Hiburan
5. Pengen tahu profil orang
6. Personal Branding
7. Tempat Jualan
8. Sharing Idea
9. Memperluas Jejaring

Damapak Negatif yang muncul :
1. Pornografi
2. Cyber Bullying
3. Penipuan
- nigerian scam
- penculikan
4. Pencurian data
5. Internet Addiction
6. Percekcoka, Perceraian, PHK, pemecatan, Dendam

Internet dan media sosial jangan menjadi tidak "sosial"
manusia adalah makhluk sosial pada kodratnya adalah untuk bersosialisasi.pada era ini dunia maya juga dimanfaatkan sebagai wadah sosial tapi melupakan dunia nyata untuk bersosialisasi.
kebanyakan menjadi asosial, sebagai contoh anak remaja sekarang ini lebih cenderung berdiam diri di kamar di depan laptop, pc, hp dibandingkan berkumpul dengan teman2 di dunia nyata.

point selanjutnya membahas tentang aturan dasar bergaul di jejaring sosial :
1. memasang profil diri secukupnya saja, tidak perlu terlalu lengkap seperti alamat rumah/sekolah, nomor telepon dan sebagainya karena rentan dimanfaatkan oleh orang yang memiliki niat tidak baik.

2. waspadalah ketika mengadakan pertemuan offline (face-to-face)dengan seseorang yang baru pertama kali di kenal di internet.

3. Jangan memajang foto yang kurang pantas karena berpotensi disalahgunakan oleh orang lain.


4. lebih selektif dalam meng-approve atau meng-add teman khususnya yang belum kit kenal sebelumnnya.

5. ingatlah bahwa apa yang di tulis di situs jejaring sosial akan di baca banyak orang dan tersebar luas.

Sebelum Online di jejaring hal yang harus perlu di perhatikan :
1. pahami risiko online dan risiko berinternet
2. pelajari aturan (setting) di jejaring tsb.
3. proteksi password
- ganti secara berkala
- gunakan kombinasi simbol
- jangan gunakan password "SAPU JAGAD" (gunakan satu password untuk semua akun)
4. jangan simpan password kecuali di igatan
5. pakai alamat email berbeda untuk berbagai keperluan

hal yang harus di perhatikan ketika online :
1. jangan merespon email orang yang tidak di kenal
2. di jejaring, jangan respon pop-up message aneh. segera tutup [x] windowsnya
3. Di jejaring jangan respon dan klik link walaupun dari orang yang di kenal(konfirmasi dulu secara non virtual)
4. selalu curiga link, waspada URL SHORTENER

Ketika online :
1. pasang software ntispam jika diperlukan
2. jika harus memasang alamat email di online media/socmed
3. aktifkan dan setting fitur-fitur proteksi, antispam dan seterusnya di jejaring sosial
4. baca selalu info terkini kasus-kasus spam dan seterusnya misal di www.spamhaus.com

No comments:

Post a Comment

Apakah Skill adalah penentu keberhasilan mendapatkan pekerjaan?

Rasanya kemapuan atau skill hebat bukan satu-satunya faktor penentu keberhasilan dalam mendapatkan pekerjaan, masih ada faktor hoki dan oran...